Monitoring Pembangunan Jaringan Irigasi Air Tanah Sumber Dana APBN
14 Oktober 2025 |
Administrator
Seksi Ekbang bersama Seksi Kesos Kecamatan Leksono melaksanakan Monitoring Pembangunan Jaringan Irigasi Air Tanah di Desa Pacarmulyo. Kegiatan ini dilakukan untuk memastikan pembangunan berjalan sesuai rencana dan dapat memberikan manfaat optimal bagi masyarakat , khususnya dalam mendukung sektor pertanian.